Contoh Surat ganti rugi tanah

Contoh Surat ganti rugi tanah

Contoh Surat ganti rugi tanah - Admin sampaikan Contoh Surat ganti rugi tanah untuk anda yang ingin membuat Contoh Surat ganti rugi tanah karena kami menyampaikan format Contoh Surat ganti rugi tanah lengkap dan kami berikan dibawah supaya anda bisa Men Contoh Surat ganti rugi tanah ini. Untuk itu langsung saja baca dibawah ini Contoh Surat ganti rugi tanah tersebut.


Baca Juga : Contoh Surat gugatan tanah

SURAT GANTI RUGI TANAH
Saya yang bertanda tangan di bawah ini:
1.         Nama               : GAYUS SINAMBELA
Umur               : 58 Tahun
Pekerjaan         : Pedagang
Alamat                        : Desa Hutagodang, Kecamatan Batangtoru,
  Kabupaten Tapanuli Selatan
Disebut Pihak Pertama (I)
2.         Nama               : MISNI
Umur               : 58 Tahun
Pekerjaan         : Wiraswasta
Alamat                        : Aek Pining, Kecamatan Muara Batangtoru,
  Kabupaten Tapanuli Selatan
Disebut Pihak Kedua (II)
Pihak Pertama (I) mengaku telah memberikan Tanah kepada Pihak Kedua (II) dengan Ganti Rugi sebesar Rp. 20.000.000.- (Dua Puluh Juta Rupiah).- dengan Luas Tanah: SKHM Nomor : 593.21.18/SKHMT/2009 Tanggal 16 Nopember 2009, Luas +2287 M2 (Seribu Dua Ratus Delapan Puluh Tujuh Meter Persegi) beserta tanaman yang didalamnya yaitu Pohon Kepala Sawit yang terletak di Dusun II,              Desa Janji Maria, Kecamatan Suka Bangun, Kabupaten Tapanuli Tengah yang berwataskan dengan: 
Sebelah Timur             : Tanah Parulian Situmorang
Sebelah Barat              : Tanah Malauddin Malau
Sebelah Selatan           : Jalan PUD Janji Maria-Sihadatuon
Sebelah Utara              : Tanah Manimbul Tamba
Maka sejak surat ini ditanda tangani lepaslah hak milik Pihak Pertama (I) dan resmi menjadi Hak Milik Pihak Kedua (II) MISNI dan Tanah tersebut tidak dalam sengketa atau diagunkan kepada Pihak Bank (sesuai Surat Ganti Rugi yang pertama tanggal 06 Januari 1998 dari Saudara PARDI SITORUS).  Apabila ada gugatan atau masalah dikemudian hari atas Tanah tersebut, maka segala yang timbul ditanggung oleh Pihak Pertama (I). 
Demikianlah Surat Ganti Rugi ini kami perbuat dengan sebenarnya tanpa ada unsur paksaan dari Pihak manapun juga dengan Pikiran yang waras sehat jasmani dan rohani dan Surat Ganti Rugi ini dapat menjadi Bukti Hukum bila sewaktu-waktu diperlukan dan untuk menguatkan turut dicantumkan tanda tangan istri dan anak kandung saya.
Janji Maria, 18 April 2013
Pihak Kedua (II)                                                                     Pihak Pertama (I)
      M  I  S  N  I                                                                   GAYUS SINAMBELA
Saksi-Saksi:                                                                                                                Diketahui Oleh,
1.    Nurtiga Br. Panggabean               1.________                                                Kepala Desa Janji Maria
(Istri)                               
2.    Eduar Oloan Sinambela                                       2.________
(Anak Kandung)
3.    Kiristian Sinambela                      3.________                                        
(Anak Kandung) 
4.    Santo Ario Santoso Sinambela                            4.________                 SAUT HALOMOAN SINAGA
(Anak Kandung)
5.    Riska Ianti Sinambela                  5.________
(Anak Kandung)
6.    Aser Simanjuntak                                                 6.________
7.    Mampe Tua Silalahi                     7.________

Sekian dari kami tentang Contoh Surat ganti rugi tanah yang kami berikan diatas tersebut dan untuk anda yang ingin tahu tentang Contoh Surat Lainnya anda bisa dapatkan dibawah ini yang sudah sebelumnya kami berikan di situ ini sebelumnya.


share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Posted by Jalan Terang, Published at 18.48 and have 0 komentar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar