Contoh Surat siup

Contoh Surat siup

Contoh Surat siup  - Tentunya dengan ini kami akan berbagi untuk kamu semua yang lagi mencari Contoh Surat siup tersebut dan kamu akan bisa mengetahui disini selengkapnya seperti kami berikan format untuk membuat surat yang pastinya kamu akan terbantu dengan postingan yang kami sampaikan ini. Karena kami posting seputar Contoh Surat siup tersebut untuk bisa kamu bisa contoh secara langsung dan tinggal edit saja untuk Contoh Surat siup  untuk bisa membuat surat tersebut untuk serupa hanya beda isi saja.

Bagaimana untuk membuat surat yang baik dan benar, dan bisa sesuai dengan harapan kita semua, maka kami akan terangkan disini untuk format Contoh Surat siup tersebut sehingga anda akan tahu tahap - tahap untuk membuat surat yang baik dan benar tersebut.

Dibawah ini contoh format surat yang kami dapat dari sumber terpercaya zonasiswa.com


1. Full Block Style


Format
surat full block style dianggap sebagai format surat paling formal dari
format atau bentuk surat yang lain. Dalam surat yang berbentuk full
block style setiap baris dalam surat tersebut menggunakan rata kiri.
Walaupun tidak ada peraturan yang resmi tentang penggunaan format full
block style tetapi format full block style biasanya digunakan dalam
surat permintaan, pengumuman, persetujuaan, lamaran pekerjaan.


Perhatikan format full block style berikut:


Kumpulan Pembahasan Lengkap Mengenai Surat ZONASISWA.COM




2. Block Style


Format
block style atau juga bisa disebut format surat simpel merupakan format
surat yang susunannya hampir sama dengan full block style yaitu
menggunakan rata kiri. Hanya penulisan tanggal, nama terang pengirim
surat ditulis di sebelah kanan surat.


Perhatikan format block style berikut:


Kumpulan Pembahasan Mengenai Surat ZONASISWA.COM


3. Semi Block Style


Format
surat semi block style seperti pada format surat yang lain digunakan
untuk surat resmi yang kedudukannya kurang formal jika dibandingkan
dengan full block style. Berbeda dengan full block styel dan block
style, setiap paragraf isi pada surat berformat semi blok style menjorok
ke dalam.


Perhatikan format semi block style berikut:


Kumpulan Pembahasan Mengenai Surat ZONASISWA.COM





4. Intended Style


Format
atau bentuk surat intended style ini hampir sama dengan block style,
satu yang membedakan adalah penulisan alamat dalam yang menyerupai
tangga.


Perhatikan format intended style berikut:


Kumpulan Pembahasa Mengenai Surat ZONASISWA.COM





5. Hanging Style


Sedangkan
format atau bentuk surat hanging style membedakan diri dengan block
style dengan menuliskan alenia pertama pada setiap paragraf di isi surat
tidak menjorok ke dalam sedangkan alenia selanjutnya pada menjorok ke
dalam.


Perhatikan format hanging style berikut:



Kumpulan Pembahasan Mengenai Surat ZONASISWA.COM




Pahami
ke lima format atau bentuk surat di atas, pelajari perbedaan di setiap
format-format tersebut. Buatlah contoh surat menggunakan ke lima format
atau bentuk surat tersebut akan membantu sobat untuk memahami lebih
dalam mengenai format atau bentuk-bentuk surat.


Untuk contoh Surat yang kamu cari saat ini adalah Contoh Surat siup dimana kamu bisa mengetahui secara langsung dibawah ini selengkapnya ya.


Contoh Surat siup

Tata Cara Pengurusan Surat Izin Usaha Perdagangan

Untuk anda yang hendak mengajukan permohonan untuk surat ini berikut akan diberikan gambaran atau ilustrasi mengenai bagaimana mengurus siup dan juga prosedur pengurusannya. Tentu sebelum anda mengajukan permohonan ini anda harus siapkan terlebih dahulu berbagai berkas persyaratan yang diburuhkan.
Di bawah ini adalah Langkah dan Persyaratan Mengurus SIUP sesuai dengan prosedurnya
1. Pelaku atau pemilik usaha mengelola sendiri atau melalui kuasa yang telah dikuasakan ke kantor Dinas Perdagangan dan Perindustrian setempat untuk mengurus surat perizinan;

2. Mengambil formulir pendaftaran dan mengisi formulir PDP/ SIUP yang bermaterai Rp. 6.000 dan ditandatangani oleh pemilik usaha. Formulir yang sudah diisi tersebut kemudian difotocopy sebanyak dua rangkap dan dilengkapi dengan beberapa persyaratan sebagai berikut:

  • Fotocopy akte badan hukum atau pendiri usaha sebanyak 3 lembar;
  • Fotocopy nomor pokok wajib pajak (NPWP) sebanyak 3 lembar;
  • Fotocopy izin HO atau gangguan sebanyak 3 lembar;
  • Neraca perusahaan sebanyak 3 lembar; dan
  • Gambar denah lokasi kegiatan usaha.
  • Untuk contoh formulirnya bisa anda lihat di Formulir Permohonan Izin Usaha
3. Berapa besarnya pembiayaan surat perizinan tersebut bergantung masing-masing daerah, sesuai dengan peraturan yang berlaku. Oleh karena itu, tiap daerah mempunyai tarif yang berbeda-beda dalam pembuatan surat perizinan; dan
4. Surat izin usaha perdagangan sangat Anda butuhkan sebagai penunjang usaha perdagangan. Dengan adanya surat perizinan tersebut maka usaha akan berjalan lebih aman dan terhindar dari berbagai ancaman masalah, terutama dalam perizinan lokasi usaha Anda.
5. Persyaratan yang harus dipenuhi perusahaan berbadan hukum koperasi dalam pembuatan surat izin usaha perdagangan antara lain sebagai berikut.

  • Mengisi formulir SIUP terlebih dahulu;
  • Fotocopy akte pendirian koperasi yang sudah dilegalisir oleh pejabat yang berwenang;
  • Fotocopy kartu tanda penduduk pengurus atau penanggung jawab koperasi dan juga menunjukan kartu aslinya;
  • Diperlukan surat kuasa jika permohonan disampaikan oleh pihak ketiga
  • Menunjukan surat asli izin gangguan dan membawa aslinya untuk diperlihatkan;
  • Fotocopy sertifikat atas kepemilikan tempat kegiatan usaha yang sudah dilegalisir oleh pejabat yang berwenang;
6. Jika tempat kegiatan usaha bukan milik sendiri, harus dilengkapi dengan surat izin pemilik mengenai ketidakberatan tanah/bangunan tersebut. Surat perizinan harus dilengkapi dengan materai sehingga bisa dijadikan sebagai bukti perjanjian sewa antara pemilik tempat dan pelaku usaha. Surat perjanjian sewa tempat usaha ini terdiri atas satu lembar asli dan fotokopy rangkap satu; dan Pas foto perwarna baik pengurus mau pun penanggung jawab koperasi. Ukuran pas foto 3×4 cm sebanyk 3 lembar.
7. Persyaratan yang harus dipenuhi oleh perusahaan yang berbadan hukum Firma/CV dalam pembuatan SIUP antara lain sebagai berikut.

  • Mengisi formulir terlebih dahulu;
  • Fotocopy akta pendirian perusahaan yang telah diajukan pada Pengadilan Negeri yang sudah dilegalisir oleh pejabat berwenang;
  • Fotocopy kartu tanda penduduk pemilik atau penanggung jawab usaha dan menunjukkan kartu penduduk aslinya;
  • Harus dilengkapi dengan surat kuasa jika permohonan disampaikan oleh pihak ketiga;
  • Fotocopy izin gangguan dan perlihatkan surat aslinya;
8. Jika tempat kegiatan usaha bukan milik sendiri, harus dilengkapi dengan surat izin pemilik mengenai ketidakberatan tanah/ bangunan tersebut. Surat perizinan harus dilengkapi dengan materai sehingga bisa dijadikan sebagai bukti perjanjian sewa antara pemilik tempat dan pelaku usaha. Surat perjanjian sewa tempat usaha ini terdiri atas satu lembar asli dan fotokopy rangkap satu; dan Pas foto berwarna baik pengurus maupun penanggung jawab koperasi. Ukuran pas foto 3×4 cm sebanyak 3 lembar.

Contoh Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP)

Setelah sedikit membahas mengenai bagaimana tata cara mengajukan permohonan siup sekarang anda bisa melihat contoh yang sudah jadi. Berikut dua contoh siup kecil yang bisa anda pelajari. 

Contoh Surat Izin Usaha Perdagangan (SIUP) 

Sekian dari kami tentang info seputar Contoh Surat siup yang baik dan benar, dan semua bisa dipelajari sesuai dengan keinginan anda, karena pembuatan surat bermacam-macam untuk menggunakan format surat yang sesuai dengan harapan, dan terima kasih atas kunjungan anda ya.


share this article to: Facebook Twitter Google+ Linkedin Technorati Digg
Posted by Jalan Terang, Published at 20.45 and have 0 komentar

Tidak ada komentar:

Posting Komentar